Cara Memasang Iklan di atas Postingan
>> Jumat, 09 April 2010
Pasang iklan di BLOG adalah salah satu cara untuk menghasilkan uang melalui media blog yang anda buat. dengan menampilkan beberapa iklan dari penyedia layanan, anda akan mendapat komisi sesuai dengan perjanjian yang dibuat oleh penyedia dan disetujui oleh anda. Iklan dapat dipasang dihalaman blog anda bila anda telah mendapat persetujuan dari pihak ketiga (penyedia iklan). Dan iklan banner dapat anda pasang pada laman blog anda sesuai dengan keinginan anda bisa disamping,bawah, ataupun atas.
Nah kali ini saya akan memberikan tutorial kepada anda bagaimana cara memasang iklan di atas postingan. Caranya sebagai berikut:
Nah kali ini saya akan memberikan tutorial kepada anda bagaimana cara memasang iklan di atas postingan. Caranya sebagai berikut:
1.Login ke blogger.
2.Klik "Tata Letak" kemudian Klik "Edit HTML".Kemudian beri tanda centang pada tulisan "expand widget tempate".
3.Selanjutnya Cari kode berikut ini.
0 komentar:
Posting Komentar